BERITA

BAKSOS JELANG HARI PERS NASIONAL (HPN) DI BANGKALAN

31 January 2019



Kamis, 31 Januari 2019 di Pendopo II kantor kabupaten bangkalan diadakan BAKSOS menjelang (HPN) Hari Pers Nasional. Setidaknya 900 orang masyarakat datang untuk medapatkan bagi bagi sembako dan pemeriksaan kesehatan gratis.

RSU Haji Surabaya ikut meramaikan kegiatan tersebut dengan membuka stan untuk pemeriksaan kesehatan secara gratis. dengan tema Pelayanan TB MDR sebagai upaya mewujudkan jawa timur bebas TB.

Acara ini dibuka oleh Gubernur Jawa Timur mulai pukul 06.00 WIB. Menurut Gubernur Jawa Timur, Dr H. Soekarwo, Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) memotori acara Baksos ini. "Acara ini dilaksanakan dengan hati, untuk berbuat kebaikan khususnya dalam bidang kesehatan,"

Pemeriksaan kesehatan tersebut meliputi konsultasi gizi, tes kepikunan, kolesterol, asam urat, penyakit dalam, pemeriksaan jantung, skrining mata dan donor darah. Acara Baksos ini di ikuti beberapa Rumah Sakit lainnya selain RSU Haji Surabaya.


  POJOK BERITA

Ramadah adalah bulan penuh keberkahan. Keberkahan dapat diraih dengan memperbanyak amal ibad ... Selengkapnya
Bapak Ahmad Jazuli Asisten Administrasi Umum Setda Prov Jatim berkunjung ke RSUD Haji pada tangga ... Selengkapnya
Dalam menyambut bulan Suci Ramadhan 1445 H, jam pelayanan di RSUD haji mengalamipenyesuaian. Dian ... Selengkapnya
Bulan K3 Nasional diperingati selama sebulan. Terhitung mulai tanggal 12 Januari sampai 12 Februa ... Selengkapnya