VISI RSUD HAJI PROVINSI JAWA TIMUR


Rumah Sakit Pilihan Masyarakat, Prima dan Islami dalam Pelayanan yang berstandar Internasional, didukung Pendidikan dan Penelitian yang Berkualitas



   MISI RSUD HAJI PROVINSI JAWA TIMUR


  1. Meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan menuju standar internasional di dukung pendidikan dan penelitian yang berkualitas.
  2. Menyediakan SDM yang profesional, jujur, amanah dan mengutamakan kerjasama.
  3. Meningkatkan sarana dan prasarana sesuai perkembangan IPTEKDOK
  4. Meningkatkan Kemandirian Rumah Sakit dan Kesejahteraan Karyawan



   MOTTO RSUD HAJI PROVINSI JAWA TIMUR


MENEBAR SALAM DAN SENYUM DALAM PELAYANAN



   BUDAYA KERJA RSUD HAJI PROVINSI JAWA TIMUR


JUJUR : Memberi pelayanan kesehatan dengan benar, sesuai standar pelayanan, dengan memperhatikan kepastian pelayanan untuk mendapatkan kepercayaan pelanggan rumah sakit.
AMANAH : Memberikan pelayanan kesehatan secara profesional sesuai hak-hak pelanggan, dengan penuh tanggung jawab, sehingga kepuasan pasien akan meningkat.
KERJASAMA : Memberikan pelayanan kesehatan dengan mengutamakan kerjasama berbagai profesi dan disiplin ilmu untuk kesembuhan dan keselamatan pasien.
  MENU PROFIL
  BERITA TERBARU

Dr. drg. Ansarul Fachrudda, M.Kes, MARS Plt. RSUD Haji Provinsi Jawa Timur Memberikan Penghargaan, Taliasih dan Apesiasi kepada Beberapa Pegawai dan Purna Tugas.

28 August 2024

RSUD Haji meraih juara 2 pada lomba Photo Competiton pada Kegiatan GPR Academy Bootcamp 2024

23 August 2024

UPACARA PERINGATAN HUT RI KE-79 MENJADI AJANG TEMU AKRAB ANTAR PEGAWAI RSUD HAJI PROVINSI JAWA TIMUR

17 August 2024

KEHEBOHAN PEGAWAI RSUD HAJI MEMPERINGATI HUT KE 79 RI

15 August 2024